HALAMAN
-
VISI DAN MISI
16 Januari 2015 Bagus Nur Muhammad, S.ST
VISI
Unggul Dalam Prestasi Berdasarkan Imtaq, Iptek, Seni dan Berbudaya Lingkungan Dalam Menghadapi Era Globalisasi
MISI1. Melaksanakan pendidikan yang menghasilkan lulusan yang cerdas spiritual, cerdas emosional dan cerdas intelektual
- Pembelajaran Sientific : 5M +EEK
- Pembelajaran Tuntas
- Pembelajaran IPTEK + IMTAK
2. Mengembangkan Sumber Daya Secara Optimal , untuk mempersiapkan peserta didik Bersaing di era global
- Mendiklat guru guru kurikulum 2013
- Mengirim Peserta didik pada pelatihan
- Mengusahakan Peserta Didik gemar membaca
- Menggunakan dan memanfaatkan IT
- Mengembangkan kesiswaan, OSIS/OPDIS
- LDKS
- Ekstrakurikuler
3. Memberikan layanan publik secara mudah, cepat dan tepat untuk menaikkan indek kepuasan masyarakat
4. Menjalankan kerja sama dengan masyarakat dan Dunia Usaha / Dunia Industri secara sinergis dan berkelanjutan
- Melayani Warga sekolah dan masyarakat dengan mudah, cepat, tepat
- Menjalani hubungan yang harmonis dengan masyarakat dan Dunia Usaha / Dunia Industri
- Memberikan bantuan Moril, Spiritual sesuai kemampuan
5. Mengembangkan sistem penilaian dalam rangka memperoleh keunggulan prestasi
- Merencanakan Penilaian secara awal sampai akhir
- Melaksanakan UH, UTS, UAS, UKK, UN
- Menyampaikan hasil Penilaian
6. Melaksanakan pengadministrasian secara sistematis dan benar dalam rangka menghasilkan dokumen yang lengkap
- Merencanakan Pengadministrasian semua kegiatan yang dilaksanakan
- Mendokumentasikan
- Melaporkan ke berbagai pihak
7. Menciptakan lingkungan sekolah yang BERSIH, HIJAU, INDAH, NYAMAN, dan ASRI Berwawasan Wiyata Mandala meliputi :
- Pelestarian Lingkungan Hidup, penanaman bibit / pohon
- Menghindari rusaknya lingkungan, pembuatan biopori, sumur resapan
- Mencegah terjadinya pencemaran lingkunganBakti sosial dalam hal kegiatan lingkungan dengan menjalin kemitraan